Layout Stand IGLO EXPO 2015, 17- 20 September 2015 |
Pameran Batu Mulia IGLO EXPO 2015 setelah setahun lamannya ditunggu para kolektor batu mulia se-Indonesia akhirnya terwujud. Kesuksesan pada IGLO EXPO 2013 yang untuk pertama kalinya berhasil menyatukan dan mempertemukan pecinta batu mulia se-Indonesia sudah tidak diragukan lagi. Dilanjutkan dengan kesuksesan IGLO EXPO 2014 yang makin mempererat dan mengangkat nama batu mulia ke masyarakat umum, sehingga menjadi booming seperti saat ini. Pameran Batu Mulia IGLO EXPO 2015 tentunya akan lebih besar dan megah dari tahun-tahun sebelumnya. Acara ini bukan hanya menjadi sebuah pameran melainkan wadah reuni dan berkumpulnya para pedagang dan pecinta Batu Mulia seluruh Indonesia.
----------------------------
# Satu2nya expo batu mulia yang didukung oleh 7 Lab Gemologi (Aviannoor, Sky, IGL, ACC, AGL, GRI, G-Lab Pegadaian). dan 2 media khusus batu mulia (Majalah Bursa Permata dan Majalah Batu Mulia)
# Adalah expo batumulia yang mencetuskan konsep "One Way Layout" dimana aliran pengunjung akan melewati seluruh stand.
# Adalah expo batumulia pertama yg melombakan kelas Sapphire, Ruby, Chrysoberyl dan Emerald.
# Adalah expo batumulia pertama yg memiliki Museum Batu untuk sarana pendidikan.
# Adalah expo batumulia pertama yg menggunakan standart partisi stand ukuran 2.5 x2.5m/ stand.
So.. tunggu apa lagi??? buruan daftarkan stand anda di IGLO EXPO 2015 (Tempat terbatas)
Stand IGLO EXPO 2015 terbuka untuk seluruh pedagang Batu Mulia dalam dan luar negeri. Pameran termegah tahun 2015 berlokasi di Jogja Expo Center yang merupakan salah satu tempat termewah di Jogjakarta. Acara Pameran batu mulia ini akan diselenggaran mulai tanggal 17 september sampai 20 september 2015. EXPO Batu Mulia terbesar se Indonesia 2015 ini telah didukung oleh Laboratorium Batu Mulia ternama di Indonesia seperti SKY Lab, ACC Gems Lab, IGL, AGL, Avianoor Gems Lab, dan GRI Lab. Tentunya acara akan dimeriahkan dengan adanya Lelang Batu Mulia, Museum Batu Mulia, dan Kontes Batu Mulia. Para gemolog ternama dari beberapa laboratorium batu mulia diatas yang akan menjadi Juri untuk kontes batu mulia IGLO EXPO 2015.
Berikut Update Stand yang masih bisa di pesan per 9-5-2015
Sebelum kehabisan stand silahkan pesan mulai dari sekarang:
Hotline Pemesanan Stand:
0822 2532 0155 (Mas Risky)
Info lengkap:
081 2222 08880 (Mas Ono Bawono)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan menuliskan komentar anda, spam saya hapus